Kabapas Jayapura menerima Yayasan Pencegahan Kanker Nusantara (YPKN) Guna Koordinasi Terkait Sosialisasi Kanker dan Tumor

FRAME_BERITA_3.jpg

Jayapura - Rabu, 15 November 2023

Bertempat di Ruang Kabapas Jayapura, Kabapas Jayapura Friyanti Sannang menerima kedatangan Yayasan Pencegahan Kanker Nusantara dengan tujuan berkoordinasi tentang pemberian sosialisasi penyakit kanker dan tumor pada pegawai Bapas Jayapura.

Kegiatan sosialisasi tersebut merupakan salah satu bentuk kegiatan promotif kesehatan yang dilaksanakan oleh tokoh/kelompok masyarakat sesuai Permenkes No. 34 Tahun 2015 tentang Kanker. Selain itu juga YPKN menyatakan bahwa kegiatan sosialisasi juga merupakan suatu bentuk usaha untuk menurunkan jumlah penderita Kanker dan Tumor di Indonesia khususnya Kota Jayapura.

WhatsApp_Image_2023-11-15_at_14.15.35.jpeg

WhatsApp_Image_2023-11-15_at_14.15.36_1.jpeg

 

(Humas Bapas Jayapura, 2023)


logo besar kuning
 
BALAI PEMASYARAKATAN KELAS II JAYAPURA
KANWIL KEMENKUMHAM PAPUA

Identitas Satker

Jl. Raya Abepura No 37, Kelurahan Vim, Distrik Abepura, Kota Jayapura, Provinsi Papua, 99225

(0967) 581208

Email Kehumasan

Email Aduan

Hari ini86
Kemarin103
Minggu ini86
Bulan ini2434
Total 20741

20-05-2024